Pages

Tuesday, September 4, 2012

Merasakan dirimu..

Ingin kamu tahu apa yang kurasa...
Ingin kamu rasa apa yang kuinginkan..
Tak akan ada yang mengertiku sepertimu..
Tak akan ada yang bisa membuatku seperti bersamamu..
Hanya dengan membayangkanmu, jiwaku melayang
Hanya dengan mengharapkanmu, nafasku terbang bersamamu
Tak ingin menjauh dari rasa ini...
Tak ingin melupakanmu...
Mengingatmu adalah hal terindah dalam hariku
Membayangkanmu selalu di tiap desah nafasku
Merasakan dirimu didalam ragaku
Membawamu selalu dalam hatiku..
I love you .. so much..

0 comments:

Post a Comment

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More